Selasa, 27 Oktober 2009

Selasa, At Radio Medika Unhas

Noe sedang ada di kabin siaran. Lagi ON AIR. Dia sekarang sudah jadi penyiar di radio yang bermarkas di Fakultas Kedokteran lantai 3 ini. 
Dan saya sedang menunggunya sambil online pake Macbook nya yang baterenya tinggal 12 persen, memakai menit-menit terakhir untuk meng-update blog ku yang sudah lama kutinggalkan karna kesibukan yang tidak jelas di kampus.
Kemarin saya gagal dapat beasiswa Indosat, jatuh di wawancara. Hmm, mungkin memang bukan rejeki. Mungkin rejeki orang lain, tapi Mami terus-terusan kecewa. Jadi, untuk menghibur hatinya saya kembali mendaftarkan diri untuk beasiswa ke Amerika-IELSP. Alhamdulillah, TOEFL ku mencukupi, jadi bersama Ridho, saya pun kini mengurus berkas-berkas persyaratannya. Semoga rejeki ada di beasiswa ini kan? Who knows?

Come on, Noe...hurry up. I'm almost boring here. Walaupun bisa online gratis, huhuhuhu...

Brainwave sedang di BTP. Entahlah, mungkin lagi ngedit- pekerjaan  yang selama ini membesarkannya. Anita tadi juga sms, dia nyusul ke sana. Jam enam nanti ada take gambar (baca: syuting) buat film tugas Cinematografi. 
Sebenarnya saya sudah mulai merasa tidak nyaman disana. Tapi karna tak ada tempat lain dijadikan lokasi pengambilan gambar dan pemeran utama cowoknya cuma ada waktu pas jam entar, jadilah jadwal syuting hari ini, jam enam sore di BTP.

I don't know my true feelings, but I kinda like in here. I missed Noe so much and I really seldom spent time together with her. And I think, this is the only time between our busy time. So, here I am. Menunggu Noe yang lima belas menit lagi selesai.

Songs from Mocca playing...
reminds me of Rahma

After from here, I'm going to BTP or Dini's home, borrowing her laptop to do Jursir.
I'm gonna late home...
AGAIN

-Sunshine-

0 komentar:

Posting Komentar